Ketuk (X) Untuk Menutup

Selamat Datang

Di RODABLOG

×

Harga Shock Upside Down Lengkap Terbaru di Pasaran


Mengapa shock ini dipilih? Salah satu alasannya karena shock USD cukup diminati oleh masyarakat. Tidak hanya performanya yang baik, shock upside down mempunyai ukuran yang cukup besar sehingga bisa membuat motor terlihat kekar. Menariknya shock motor yang satu ini tidak hanya dikhususkan untuk motor sport, motor trail atau motor gede saja.

Motor matic atau motor bebek juga bisa menggunakan shock upside down ini. Akan tetapi untuk urusan harga shock upside down memang sedikit mahal. Akan tetapi tetap bisa menjadi pilihan menarik bila Anda ingin mempermanis tampilan motor atau membuatnya terlihat lebih gagah. Silakan simak daftar harga berikut ini.



Harga Shock Upside Down Terbaru

1. Harga Shock Upside Down Nmax

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down Ride It Rp 2.750.000
Harga Upside Down Fast Bike Rp 800.000
Harga Upside Down Full CNC Rp 1.000.000
Harga Upside Down DY Rp 975.000

2. Harga Shock Upside Down Yamaha Mio

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down TMT Rp 450.000
Harga Upside Down Full CNC Rp 1.000.000

3. Harga Shock Upside Down Motor Bebek

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down Full CNC Satria FU Rp 1.050.000
Harga Upside Down Full CNC Jupiter MX Rp 1.000.000

4. Harga Shock Upside Down Ninja 250

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down Ohlins Universal Rp 36.500.000
Harga Upside Down Ride It Rp 3.600.000
Harga Upside Down Nui Rp 4.000.000
Harga Upside Down Equinox Rp 4.000.000

5. Harga Shock Upside Down Yamaha R25

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down Ohlins Universal Rp 36.500.000
Harga Upside Down Nui Rp 4.000.000
Harga Upside Down Equinox Rp 4.000.000

6. Harga Shock Upside Down Vixion / Byson / CBR150R

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down Ride It Yamaha Byson / Vixion Rp 2.350.000
Harga Upside Down TBR Yamaha Byson / Vixion Rp 2.400.000
Harga Upside Down Nui Yamaha Byson Rp 2.700.000
Harga Upside Down Nui CBR150R Rp 2.950.000
Harga Upside Down Nui Yamaha Vixion Rp 2.950.000

7. Harga Shock Upside Down KLX

Tipe Shockbreaker Harga
Harga Upside Down CNC Rp 1.300.000
Harga Upside Down Ride It Rp 2.500.000
Harga Upside Down Expedition Rp 2.800.000
Harga Upside Down DBS Rp 1.350.000

Shockbreaker upside down biasanya sering dijumpai pada motor dengan performa tinggi. Akan tetapi saat ini motor sport bermesin 150 cc juga ada yang sudah dilengkapi suspensi tersebut.

Seperti yang diketahui, pada suspensi upside down posisi inner tube atau pipa kecil berada di bagian bawah. Sedangkan outer tube atau pipa yang lebih besar justru diletakkan di atas. Maka dari itu upside down terlihat seperti suspensi konvensional yang dibalik.